Membuat Usaha Laundry Kiloan Yogyakarta

Ditulis olehUnknown Pada Minggu, 25 Januari 2015 | 1/25/2015 02:11:00 AM

Pulsa paypal ingin berbagi sedikit tips untuk para wirausahawan dapat memilih strategi untuk membuat usaha bahkan untuk mengembangkannya. Berikut cuplikannya, yuk simak sama-sama.

Nama Usaha         : Laundry Kiloan
pulsa paypal toko baruJenis Usaha          : Pelayanan Jasa
Daerah Usaha       : Di Lingkungan  Asrama

Analisa letak => maksud dari analisa letah adalah, kita harus ngetahui letak posisi yang strategis untuk dibangun usaha yang sesuai, misalkan rumah makan yang strategisnya berada di pinggir jalan atau berada disekitar lingkungan perkantoran. Karena Analisa letak itu adalah faktor utama, sehingga usaha yang kita bangun itu tidak sia-sia.

  • Karena asrama adalah tempat tinggal yang menampung mahasiswa dengan jumlah yang banyak, sehingga prosentase keinginan mahasiswa untuk menggunakan jasa laundry akan semakin banyak pula.
  • Dengan tempat tinggal yang mencangkup banyaknya mahasiswa, sehingga kemungkinan besar mahasiswa memiliki banyak aktifitas dengan rekannya, yang menyebabkan mahasiswa jenuh bila mencuci pakaiannya sendiri.
  • Karena letak usaha berada di linkungan asrama, sehingga akan banyak mahasiswa yang memilih menggunakan jasa laundry.
Dalah hal prospek => yang perlu diperhatikan adalah bagaimana cara agar banyak konsumen yang datang yaitu :
  • Menyebarkan brosur yang berisi daftar harga promosi, karena mahasiswa sangat identik dengan daftar harga yang murah.
  • Kedua, memberikan pelayanan antar jemput pakaian, karena disamping membantu mahasiswa, juga membuat mahasiswa menjadi langganan setia. Disamping itu juga bisa menambah omset, karena dari biaya layanan antar jembut pakaian tersebut.
  • Memberikan kupon gratis pada setiap pemesanan, dan ditukarkan jika kupon sudah melebihi batas 1x cuci gratis, karena ini akan membangkitkan kemauan pelanggan untuk mengumpulkan kupon tersebut.
Dalam hal inovasi => selalu berusaha agar usaha tersebut bisa berkembang berdasarkan keinginan pelanggan.
  • Memberikan pelayanan yang maksimal sehingga pelanggan merasa nyaman.
  • Selalu menerima masukkan dari pelanggan sehingga bisa mengkoreksi sesuatu yang kurang.
  • ingin mengembangkan usaha ini disetiap lungkungan-lingkungan asrama di sekitar wilayah yogyakarta, bantul, dan sleman.
selesai sudah tujuan untuk membuat usaha laundry, terima kasih sudah membaca artikel saya, semoga bisa membantu bagi yang sedang berwirausaha.

jangan lupa kasih pesan dan kesan yah ^_^


Ditulis Oleh : Unknown ~Pulsa Paypal

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul Membuat Usaha Laundry Kiloan Yogyakarta yang ditulis oleh Pulsa Paypal yang berisi tentang :Membuat Usaha Laundry Kiloan Yogyakarta. Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

Rate Darimu Sangat Membantu:
{[["☆","★"]]}
Blog, Updated at: 1/25/2015 02:11:00 AM

0 komentar:

Posting Komentar